Senin, 26 Agustus 2013

Cara Menemukan Blogger Sedaerah Atau Sekota

Cara Menemukan Blogger Sedaerah atau Kota

Cara Menemukan Blogger Sedaerah - selamat siang sobat  semua, pernah gak sobat berfikir Bagaimana ya caranya mengetahui blogger teman satu daerah, atau saat sobat mengunjungi suatu blog, pasti tidak tau kan pemilik blog itu berasal dari mana?. ternyata caranya cukup mudah kok sobat, baiklah langsung saja silakan di simak Cara Menemukan Blogger Sedaerah.

Berikut Cara Menemukan Blogger Sedaerah atau Sekota

  1. Masuklah ke > Bloggerindo
  2. Jika sudah berhasil masuk maka kita akan lanjut ke tahap selanjutnya.
  3. Akan tampil seperti gambar dibawah ini, kemudian edit URLnya
  • loc0=ID = indonesia
  • loc1=Lamongan = kabupaten
  • loc2=Laren = kecamatan
    • Maka gantilah sesuai dengan yang sobat cari, untuk lebih jelas klik gambar dibawah ini
Cara Menemukan Blogger Sedaerah atau Kota
klik gambar untuk memperjelas
Selesai, mudah kan sobat Cara Menemukan Blogger Sedaerah atau Kota itu?, karena blogger bukanlah facebook, twitter ataupun google+ yang merupakan jejaring sosial maka untuk Cara Menemukan Blogger Sedaerah atau Kota itu sedikit cari jalan lain.