Cara Pertama : Rooted tanpa Komputer PC (Langsung dari HP).
Oke Langsung Saja, Bahan Yang di Butuhkan.
- Aplikasi Super Su, Download SuperSU.Zip
- Sudah Menginstal CWM Recovery.
Jika anda Sudah Melengkapi Kedua Bahan di atas, sekarang saatnya melakukan Root pada Device anda.
- Letakkan SuperSu.zip yang sudah anda Download tadi di Sdcard.
- Matikan HP dan Boot ke CWM RECOVRY. (Tekan Tombol Volume atas - Tombol Home - Tombol Power secara bersamaan) jika anda belum menginstal CWM recovery cara ini tidak akan berhasil.
- pada CWM recovery Pilih "Advanced" > “Install Zip" > "Choose Zip from Sd Card” Kemudian pilih SuperSu.zip yang anda copy tadi (langkah 1) dan pilih “yes”.
- Jika Sudah, Tunggu sampai Proses Selesai
- Coba Restart Ponsel anda, dan lihat pada menu drawler apakah sudah ada aplikasi SuperSU. jika sudah maka Ponsel anda Berhasil di Root.
Cara Kedua : Rooted Menggunakan Komputer PC (Menggunakan kabel data dan Odin).
Bahan yang Di Butuhkan :
- Untuk File Root, Download CF AutoRoot
- Untuk Software di PC, Download Odin 3.0.7 atau Odin 3.0.9
- Download CF-Auto-Root untuk Galaxy S4 I9500 dan extract.
- Download Odin and extract file
- Matikan Ponsel dan booting ponsel anda ke Download Mode (Tekan Tombol Volume bawah - Tombol Home - Tombol Power secara bersamaan) sampai keluar tampilan Downloading.
- Jalankan aplikasi Odin yang sudah anda Instal tadi kemudian Hubungkan dengan HP anda melalui kabel data.
- Pada layar aplikasi Odin, Lihat tulisan COM Port Seperti “0:[COM7]” jika sudah ada makan smartphone anda sudah terdeteksi.
- Lakukan seperti gambar di bawah, saat anda Klik tombol "AP" pilih file CF AutoRoot yang sudah anda download tadi.
- Terakhir, Tekan Tombol Start dan tunggu hingga Proses selesai.
- Ponsel akan Restart secara Otomatis dan Ponsel anda berhasil di Root.
Sekianlah Tutorial Cara Rooting Samsung Galaxy S4 GT-I9500 menggunakan PC dan Tanpa PC, kami tidak bertanggung jawab jika anda gagal menjalankan Langkah di atas. Credit